Selamat Datang
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Islam Sumatera Utara adalah salah satu fakultas pencetak tenaga guru dan pendidik terkemuka di Sumatera. FKIP UISU memiliki sarana pendidikan yang mendukung perkuliahan beserta staf pengajar yang profesional.